1. Gadung = 4 kg
2.Cabe merah = 2 ons
3.Daun sirih = 2 kg
4.Air =15 liter
Cara Pembuatannnya :
1. Gadung, Cabe , daun sirih digiling halus campurkan dengan rata.
Tambahkan air aduk sampai rata dan disaring, air ramuan merupakan induk pestisida
Penggunaannya:
1. 14 liter air dicampur dengan pestisida 250 cc ( 1 gelas
), disemprotkan ke lahan pada waktu pagi atau sore hari, ulangi 4 – 5 hari
sekali.
OPT Sasaran :
1.Penggerak batang 2. Wereng
3.Walang sangit 4. Thrip
5.Aphis 6.Serangga kecil lainnya
UntukTanaman Padi, Cabe, Terong dan Kacang panjang
Hasil Pencapaiannya :
1. Pestisida GACASI bersifat racun Kontak dan OPT yang terkena tingkat kematiannya tinggi.
2. Populasi OPT turun drastis dan timbulnya lama.
3. Keluhan sampingan tidak ditemui, dalam waktu setelah penyemprotan.
Bahan – bahan :
1.Gadung = 1 –2 kg
2.Tembakau = 0,25– 0,5 kg
3.Mahoni = 100 – 200 biji
4.Minyak Tanah = 1 – 2 gayung
Cara Pembuatannya :
Bahan I
1.Gadung, Mahoni ditumbuk halus campurkan jadi satu termasuk tembakau betulbetul rata ( berupa tepung )
2. Gadung, Mahoni ditumbuk halus campurkan air 2 liter,
aduk sampi rata kemudian disaring dan disimpan dalam botol. Tembakau direbus
denga air 2 – 5liter betul – betul mendidihdidinginkan dan disaring kemudian
campurka dengan ramuan gadung dan Mahoni ( bentuk cairan ).
Penggunaannya :
1. Yang dalam bentuk tepung dengan ukuran 10 – 15 sendok
makan dibungkus kain di alirkan lewat Tulakan ( lahan paling pertama yang kena air pada saat Pengairan ). Unruk disemprotkan ukuran 4 – 5 sendok untuk satu tangki.
2. Dalam bentuk cairan, 1 tangki = 25 cc ramuan gadung Mahoni, Tembakau
semprotkan ke lahan dan tambahkan minyak tanah.
Bahan II
1.Gadung = 1 – 2 kg
2.Mahoni =100 – 200 biji
3. Pohon pahitan meniran = 15 – 30 batang
4. sabun = 20 – 40 gram
Cara Pembuatannya :
1. Gadung, mahoni digiling halus tambahkan air 2 liter
terusaduk sampai rata kemudian disaring dan disimpan dalam botol.
2. Pohon pahitan / meniran direbus dengan air 2 – 5 liter sampai mendidih dan disaring setelah itu campurkan dengan ramuan gadung dan mahoni.
Pengunaannya :
Dalam satu tangki ditambahkan dengan 250 c ramuan gadung, mahoni, pohon pahitan / meniran ditambahkan sabun 2 –3 sendok. Semprotkan ke lahan.
Perhatikan:
Dalam penyemprotan gunakan masker dan lain-lainnya lengkap.
OPT
Sasaran
1.
Kepinding Tanah 2.
Penggerek batang
3.
Wereng 4.
Ulat buah
Hasil pencapaiannya :
1. Pestisida GATEMA bersifat racun kontak dan OPT yang terkena tingkat kematiannya tinggi.
2. Populasi OPT turun drastis dan timbulnya lama
3. Keluhan serangan tidak ditemui dalam waktu setelah penyemprotan